Crono merupakan sebuah proyek seni jalanan yang mentransformasi kota lisbon,portugal.Proyek ini sendiri dimulai pada musim semi tahun lalu dan dimulai oleh duet seniman asal brazil os dan gemeos,seniman asal italia blu dan seniman asal spanyol sam3 dan bertempat di jalan "avenida fontes pereira de melo" dan seni ini pun mendominasi jalanan tersebut sehingga memberikan kesan yang sangat kuat.
Proyek seni ini sendiri menggabungkan seniman jalanan yang menakjubkan dengan bangunan-bangunan terlantar yang indah,yang akhirnya menghasilkan sebuah seni yang besar dan menakjubkan,dengan seni itulah bangunan-bangunan terlantar di pusat kota lisbon seperti dibawa kembali ke kehidupannya.
Berikut adalah langkah awal pembuatan Crono :
Dan Berikut Proses Pembuatan Crono :
Berikut adalah Penampakan crono :
yang lebih mencengangkan lagi adalah bahwa dewan kota lisbon sangat mendukung proyek tersebut dan dibuktikan dengan mereka menyediakan tempat buat seni tersebut serta menyediakan elevator sebagai alat bantu untuk mengerjakan crono.
Dan Berikut Videonya
Via : cronolisboaThanks To : dieyas